Sinopsis Buku “Akulturasi Tradisi Mandi Beladau Suku Melayu Dengan Pendidikan Islam”
Tradisi merupakan kebiasaan yang dilakukan oleh masyarakat dan biasanya masih dipertahankan dengan alasan-alasan tertentu. Bagi masyarakat yang masih menjalankannya beranggapan bahwa suatu tradisi yang diwariskan oleh nenek moyang merupakan harta tak ternilai dan mereka bertugas untuk menjaga sehingga tidak lenyap begitu saja. Terbukti sampai hari ini masyarakat yang hidup di Indonesia, setiap daerahnya memiliki keragaman…
Read more
Recent Comments